Tuesday, June 27, 2017

Soal Dan Jawaban Teknologi Informasi Komunikasi

Nia Damayanti
1MA09
15816397
Universitas Gunadarma
Fakultas Ilmu Komunikasi







Soal  Dan Jawaban Teknologi Informasi Komunikasi

Pilihan Ganda

1. Segala sesuatu yang berkaitan dengan penggunaan alat bantu untuk memproses dan mentransfer data dari perangkat yang satu ke lainnya. Merupakan pengertian dari....
A. Teknologi Informasi
B. Information Teknologi
C. Teknologi Komunikasi
D. Communication
E. ICT


2. keterlibatan warga dalam segala tahapan kebijakan, mulai dari sejak pembuatan keputusan sampai dengan penilaian keputusan, termasuk juga peluang untuk ikut serta dalam pelaksanaan keputusan. Merupakan pengertian dari...
A. Partisipasi dalam bidang komunikasi
B. Communicative Resources
C. Digital Deviden
D. Media Sociology
E. Partisipasi Politik


3. suatu teknologi yang digunakan untuk mengolah data, termasuk memproses, mendapatkan, menyusun, menyimpan,memanipulasi data dalam berbagai cara untuk menghasilkan informasi yang berkualitas, yaitu informasi yang relevan, akurat dan tepat waktu, yang digunakan untuk keperluan pribadi, bisnis, dan pemerintahan dan merupakan informasi yang strategis untuk pengambilan keputusan. Merupakan definisi dari...
A. Technology
B. Communication
C. ICT
D. Digital Devide
E. Information


4. hal penting dalam memenuhi sarana teknologi, sarana disini bisa dimasukan dalam poin-poin khusus seperti tersedianya jaringan listrik yang baik di suatu daerah, jaringan telekomunikasi yang baik yang jadi penentu apakah jaringan internet dapat tersambung dengan baik di suatu daerah. Yaitu Pengertian dari...
A.  SDM
B. Infrastruktur
C. Konten
D. Teknology Communication
E. Skill


5. Infrastruktur, kekurangan skill (SDM), kekurangan isi atau materi (konten), kurangnya pemanfaatan dari internet itu sendiri. Adalah faktor-faktor penyebab terjadinya....
A. Kesenjangan digital
B. Konten
c. Politik Sosial
D. Digital devide
E. Komputer


6. Siapakah yang diakui sebagai ‘Bapak’ Televisi...
A.
Alexander Graham Bell
B.
Everett M.Rogers
C. Paul Nipkov
D.
Raharjo
E.
Guglielmo Marconi


7. Mengembangkan kamera film penemuan william Dickson menjadi proyektor untuk pengambilan gambar serangkaian aksi dalam suatu film. Siapakah penemu Kamera film proyektor...
A. Raharjo
B. Thomas Armat
C.
Thomas Alva Edison
D.
Gottfried Wilhlem Von Leibniz
E.
Everett M.Rogers


8. Saai ini teknologi nirkabel sudah dapat diciptakan namun masih sangat masih terbatas seperti infrared. Teknologi ini sangat terbatas densty maupun jaraknya, kemudian disempurnakan dengan Bluetooth. Teknologi bluetooth, cukup menjawab kebutuhan nirkabel namun juga sangat terbatas, dalam waktu dekat bluetooth sudah digantikan dengan.....
A. Wifi
B. Telegram
C. Internet
D. Telpon
E. Handphone


9. Apa kepanjangan dari PDA...
A. Personality Data Access
B. Personal Data Aksebilitas
C. Personality Database Aces
D. Personal Data Access
E. Personal Data Accessibiltasy


10. Kemampuan dan karakteristik internet memungkinkan terjadinya proses belajar mengajar jarak jauh yaitu.....
A. e-banking
B. e-learning
C. e-bussiness
D. e-commerce
E. e-book





No comments:

Post a Comment